Bab 30
Komen, kalian setuju gak Ganta sama Kendi?
-------------------------------------------------
Udah enggak tahan lagi! Anjir lah! Kalau pertemuan dengan klien bisa dipercepat, gue percepat dengan senang hati. Tapi masalahnya ini proyek besar, dan Osta pun bakalan ngamuk sama gue kalau mendadak gue pergi gitu aja tanpa hasil yang maksimal. Makanya dengan sangat berat hati, dan berperang dengan batin sendiri, akhirnya gue bisa bertahan. Bahkan hampir 4 jam kami membicarakan banyak hal penting, hingga akhirnya klien kami setuju untuk bekerja sama. Dan amat sangat jelas keuntungan ratusan milyar ada di depan mata.
"Kenapa lo? Dari tadi gelisah banget. Lagi mencret-mencret, ya?"
Enggak langsung menjawab, gue cuma diem, ngelirik Osta dengan ekspresi pengen ngamuk tanpa tertahan dari tadi.
"Lo kenapa sih? Gatel? Pengen gue garukin."
.
.
.
.
.
--------------------------------------------
PENASARAN?
MAMPIR DI KARYAKARSA
Bạn đang đọc truyện trên: Truyen247.Pro