14. Senyuman, Helm, dan.. Nyamuk
Notes. Tolong baca author note diakhir chapter yaaa! ^^
Happy Reading!
* * *
Rahmat memijit pelan pelipisnya, menatap kamar nya yang berantakan total setelah belajar kelompok.
Ini semua ulah ayahnya yang lagi gombalin (name) diteras rumahnya.
"Mattt— anterin temen lo pulang sini" seru ayahnya dari teras, "Matmat matmat, mamat kali om" sahut Mawar sambil ketawa mengejek.
"Sialan lo" umpat Rahmat dari atas, "DULUAN YA MATT" seru Mawar sambil menahan tawa.
"BYE MAMAT" lalu tanpa aba aba Mawar dan Putra langsung tancap gas kabur sebelum dilempar sapu.
Tejo yg melihat hanya menggelengkan kepalanya, "Pulang dianter siapa (name)?" tanya Om Tejo sambil berkacak pinggang. Yang ditanya hanya mengerutkan alisnya berusaha mengingat kembali janjinya, "uh.. Dijemput temen kayaknya?" jawabnya seadanya.
Tak lama kemudian terdengar bunyi motor yang cukup familier di telinganya, yah siapa lg kalo bukan Rahmat yang sedang mengeluarkan motornya dari garasi.
"Ngapain?" tanya (name) mengangkat sebelah alisnya.
"Nganter" Jawab Rahmat seadanya, sesekali ia mengecek kembali kondisi motornya.
"Oh" Balas (name) gak kalah singkat.
.
.
.
'HENING BGT ANJRIT' batin (name) tertekan.
"Mau nganter siapa?" tanya (name) masih berusaha memecahkan keheningan yang ada.
Masalahnya ini mereka sisa berdua diteras, bapaknye mah udh masuk dluan dari tadi. Mau ngopi katanye ಥ‿ಥ
Kelakuan bapak bapak emang..
"Nganter lo" jawabnya yang diangguki oleh (name) yang masih tidak sadar.
'Ini gimana caranya biar gue bisa bikin dia ngomong..' batin (name) berpasrah diri.
"Anjing"
"Hah?" Gadis dengan surai (h/l) tersebut melongo mendengar satu kata ambigu yang keluar dari bibir tipis lawan bicaranya tersebut, "lo suka anjing ga?" lanjutnya yang membuat (name) cengo.
"Kirain lo lg memaki gue," gumam gadis tersebut sweatdrop, "kalo dibilang suka ya suka sih, tp ya gitu" Jawabnya sambil menatap jam dihandphone nya.
"Gue ada anjing," katanya sambil menatap (name) mantap, "besok gue ajak lo ketemu mereka" Lanjutnya yang membuat gadis dihadapannya tersenyum kikuk.
"Okay.."
Hening sesaat, sampai bunyi motor lainnya pun tiba.
"Noh jemputan lo dateng," selak Rahmat, "oh iya— eh? Katanya lo mau nganter?" tanya (name) memastikan.
"Nganter kue ke tetangga mksdnya" jawab Rahmat bergegas masuk ke dalam rumahnya lagi.
(Name) sadar Rahmat salah ngomong dan merasa malu, "yaudah, kalo gitu besok lo jemput gue yak! Sekalian nengokin anjing lo" ujar (name) ceria lalu menutup gerbang dengan senyuman, sampai—
"Iyaa, bawel" balas Rahmat dengan senyuman.
'Mampus, senyumnya berdamage' kalau ia bisa berguling-guling, mungkin sekarang ia sudah berguling dilantai sambil menjerit histeris.
• • •
"Kakk! Maaf lamaaa" seru (name) menyapa Syahrul.
"Yo, gue ga disapa?" tanya pemuda dengan surai tebal dengan sedikit bagian dari rambutnya yg dicat putih. (Name) yang mendengar suara secara tiba tiba dari belakangnya pun langsung terkejut, "LAH KAK PRAMU? KOK DISINI?" tanya (name) kaget.
"Abis main lah," jawab Pramudya seadanya, "iyaa, tp kok bisa barengan sama kak Syahrul?"
"Searah doang elah dek, santuy gue ga bakal ganggu waktu kalian" ujarnya langsung naik ke motor nya.
"Ga gitu—"
"Udah yok (name)," potong Syahrul memberikan salah satu Helm nya ke (name).
Segitunya ya jemput ekhm —gebetan— ekhm, sampe bawa dua helm segala hshs (˵ ͡° ͜ʖ ͡°˵)
"Ini jangan lupa dikaitin" ujar Syahrul sambil mengaitkan pengaman helm (name). Gimana kondisi (name)? Aman, cuma jantungnya lagi kayang aja..
"Kak?" tanya (name) salah tingkah, "katanya cewek suka kalo digituin" jawab Syahrul yang membuat (name) bingung.
"Hah?" tanya (name) tidak nyambung, "ngga, nevermind"
Bonus :
Melihat temannya yang sudah tancep gas duluan, Pramudya hanya menghela nafas pelan.
"Kenapa pula gue harus nemenin orang pedekate an.. Miris amat gue dijadiin nyamuk mulu"
TBC
W
OI DEMI APE 10K VIEW? 2K VOTE?? MIMPI APA AKU SEMALEM? ಠ_ಠ
ADH KAYANG NIH AKU, MAKASI BANYAK BUAT KALIAN YG UDH SUPPORT BUKU INI (´༎ຶ ͜ʖ ༎ຶ ')♡
Pdhal authornya ngaret parah.. Mengmalu ಥ‿ಥ
By the way, aku barusan baca ulang book ini, komen kalian lucu lucu hshs— mood bgt 😭
Oh iya, ada perubahan di gambaran Pramudya nih
Kemaren rambutnya kelupaan putih nyaa— jaaa, itu saja info pengen tomat sampaikan.
Sampai jumpa chapter depan kawaii reader-chan (ू•ᴗ•ू❁)
Bạn đang đọc truyện trên: Truyen247.Pro