Bab 27 ~ Menjadi Pereda Emosimu
Ini tentang aku dan Ria. Di mana, ketika Ria sedang marah karena masalah yang ia alami akulah peredanya.
"Ngapain, kalian liat - liat?" Marah Ria pada beberapa teman kelas yang memandangnya.
"Kamu kenapa? Lagi badmood?" Tanyaku.
"Enggak, aku lagi marah sama seseorang." Ujarnya dengan wajah cemberut.
"Sama siapa, Ria? Pacar kamu?"
"Bukan, tapi sama Ayah aku. Ayah aku selingkuh Ra." Ucap Ria dengan wajah kesal. "Makanya, aku marah - marah nggak jelas kek gini."
"Jadi, kamu ada masalah di rumah, dan kamu lampiasin ke kami? Coba kamu tenangin diri dulu ya," ujarku sambil mengelus - elus bahunya.
"Iya, Mir aku bakal coba," Ria menghela napas berat.
Bạn đang đọc truyện trên: Truyen247.Pro